Dirlantas Polda Sulsel: Tujuh titik Macet Dampak Banjir di Kabupaten Maros

MAKASSAR–  Sejumlah titik di Makassar dan Maros mengalami kemacetan parah akibat banjir yang melanda sejak dua hari terakhir hingga Rabu (12/2/25) pagi. Dirlantas Polda Sulsel, Kombes Pol. Karsiman SIK menjelaskan, beberapa lokasi yang terdampak antara lain Simpang 5 Bandara Makassar, pintu keluar ujung Tol Reformasi Makassar, Jalan Perintis arah Bandara Sultan Hasanuddin, jalan sepanjang arah … Baca Selengkapnya

Kubangan di Jalan Poros Kabupaten Maros-Makassar Dikeluhkan warga

blank

Maros,– Jalur Trans Sulawesi lintas provinsi di Kabupaten Maros kembali dikeluhkan para pengendara. Banyaknya lubang di jalan utama penghubung provinsi ini menyebabkan sejumlah pengendara terjatuh hingga mengalami luka-luka. Pantauan di lokasi menunjukkan lubang jalan dengan kedalaman bervariasi, sekitar 5 hingga 10 cm, tersebar di beberapa titik. Beberapa lubang bahkan tampak seperti kubangan, terutama setelah hujan … Baca Selengkapnya

Sigap! Patroli Satlantas Polres Gowa Kawal Ambulans Putus Sirine Bawa Pasien Kritis

blank

GOWA– Jumat sekitar pukul 17.00, Patwal Satlantas Polres Gowa menunjukkan respon cepat dan tanggap terhadap situasi darurat dengan mengawal ambulans yang mengalami putus sirine. Kasatlantas Polres Gowa, Iptu Bahrul menjelaskan, ambulans tersebut membawa seorang pasien dalam kondisi kritis menuju Rumah Sakit Kecamatan Bajeng, Kabupaten Gowa, Sulsel. “Meskipun sirine ambulans tidak berfungsi, petugas Patwal berhasil membuka … Baca Selengkapnya

PT Jasa Raharja Sulawesi Barat Laksanakan Program Pengajar Peduli Keselamatan Lalu Lintas di SMAN 1 Mamasa

blank

MAMASA– PT Jasa Raharja Sulawesi Barat turut ambil bagian dalam Program Pengajar Peduli Keselamatan Lalu Lintas (PPKL) yang dilaksanakan di SMAN 1 Mamasa. Program ini bertujuan untuk menekan angka kecelakaan di kalangan pelajar dan usia muda, khususnya di Kabupaten Mamasa. Kegiatan ini dipimpin oleh Petugas Administrasi Jasa Raharja Mamasa, Robi Rantelino. Robi menjelaskan bahwa kegiatan … Baca Selengkapnya

Kolaborasi Satlantas Polres Bone, Jasa Raharja dan Dishub Tingkatkan Ketertiban Lalulintas

blank

  BONE – Sebagai komitmen untuk meningkatkan ketertiban berlalu lintas dan menekan angka kecelakaan lalulintas di Kabupaten Bone, Kamis pagi (16/1/2025). Kasat Lantas Polres Bone AKP H Musmulyadi bersama anggota melaksanakan pertemuan Forum Komunikasi Lalu Lintas Kabupaten Bone bersama Jasa Raharja dan Dinas Perhubungan. Pertemuan tersebut berlangsung di Kantor Jasa Raharja Perwakilan Watampone, di Jalan … Baca Selengkapnya

Personel Satlantas Polres Bone Kawal Jenazah di Bukaka, Wujudkan Kamseltibcarlantas

blank

BONE–  Sebagai wujud pelayanan terbaik kepada masyarakat, Satlantas Polres Bone melaksanakan pengawalan jenazah dari rumah duka menuju pemakaman pada Kamis, (16/1/2025). Pengawalan yang dimulai dari rumah duka di Jalan Sungai Asahan hingga Tempat Pemakaman di Jalan Masjid, Bukaka, Kabupaten Bone, ini dipimpin oleh Kasat Lantas Polres Bone, AKP H Musmulyadi. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan … Baca Selengkapnya

Peka! Personel Polantas Bone Bantu Pengendara Korban Lakalantas

blank

BONE–  Kepekaan dan respons cepat dari personel Satlantas Polres Bone ditunjukkan saat mereka menemukan korban kecelakaan di Jalan Jend Ahmad Yani, Watampone, Kabupaten Bone, pada Rabu (15/1/2025) sekitar pukul 17.15 WITA. Kejadian ini melibatkan tabrakan antara mobil dan sepeda motor di depan Gereja GPIB Immanuel Watampone. Salah satu pengendara motor mengalami luka di bagian tangan … Baca Selengkapnya

Tingkatkan Keselamatan Berkendara, Personel Polres Manggarai Timur Bersihkan Material Jalan di Trans Borong-Ruteng

blank

MANGGARAI TIMUR – Dalam rangka meningkatkan keselamatan dan kenyamanan bagi pengguna jalan, personel Polres Manggarai Timur bersama Polsek Borong melaksanakan kerja bakti membersihkan material tanah yang mengeras di sepanjang jalan Trans Borong-Ruteng, Jumat (03/01/2025) pagi. Aksi gotong royong ini dipimpin langsung oleh Kapolres Manggarai Timur, AKBP Suryanto, S.ST., M.Mar.E., M.M., M.Tr.Opsla, didampingi Kapolsek Borong AKP … Baca Selengkapnya

Operasi Lilin Pallawa 2024 Berakhir, Dirlantas Polda Sulsel: Lakalantas Turun 33%

blank

MAKASSAR– Operasi Lilin Pallawa 2024 yang digelar untuk memastikan keamanan dan kelancaran perayaan Natal dan Tahun Baru telah resmi berakhir. Selama 13 hari pelaksanaannya, mulai 21 Desember 2024 hingga 2 Januari 2025, operasi ini dinyatakan sukses dengan sejumlah capaian positif. “Benar, Operasi Lilin 2024 telah berakhir hari ini,” ujar Direktur Lalu Lintas Polda Sulsel Kombes … Baca Selengkapnya

Angka Kematian Akibat Kecelakaan Lalu Lintas di Bone Turun Sepanjang Tahun 2024

blank

BONE – Angka kematian akibat kecelakaan lalu lintas sepanjang tahun 2024 di Kabupaten Bone mengalami penurunan dibanding tahun 2023. Hal itu dijelaskan Kapolres Bone AKBP Erwin Syah saat memimpin kegiatan Rilis Akhir Tahun 2024, yang digelar di Mapolres Bone, Senin (31/12/2024). Kapolres Bone AKBP Erwin Syah mengatakan, berdasarkan data yang dihimpun dari Januari hingga Desember … Baca Selengkapnya