Arahan Pertama Dirlantas Polda Sulsel, Kombes Pol. Pria Budi: “Jaga Kehormatan di Tengah Era Perubahan”

MAKASSAR– Dirlantas Polda Sulawesi Selatan, Kombes Pol Dr. Priabudi SH, MH, menyampaikan arahan pertamanya pada apel Laporan Satuan (Lapsat) pasca serah terima jabatan (Sertijab) di Kantor Ditlantas Polda Sulsel, Selasa (20/1). Ia mengajak seluruh jajaran lalu lintas menjaga kehormatan tugas di tengah era perubahan yang kian cepat. Apel inindihadiri puluhan  personel Satlantas dna para kasatlantas  … Baca Selengkapnya

Korlantas Polri Luncurkan Relawan Anti-Macet & ETLE Pintar di Sultra

blank

KENDARI– Brigjen Faizal Dukung Relawan Lalu Lintas dan Ojol Kamtibmas di Sultra, Serahkan ETLE Mobile Brigadir Jenderal Polisi Faizal, Dirgakkum Korlantas Polri, menyambut baik inisiatif Direktorat Lalu Lintas Polda Sulawesi Tenggara yang meluncurkan Relawan Perlintasan Lalu Lintas. Kelompok relawan ini akan bertugas di titik-titik rawan kemacetan seperti tikungan U dan persimpangan sebidang, terutama saat jam … Baca Selengkapnya

Tekan Pelanggaran Pelajar, Satlantas Polres Bone Gelar Police Goes to School di SMPN 7 Watampone

blank

  BONE – Unit Kamsel Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bone melaksanakan kegiatan Police Goes to School di SMP Negeri 7 Watampone, Senin (18/1/2026). Kegiatan ini bertujuan menanamkan kesadaran tertib berlalu lintas sejak usia dini kepada para pelajar. Dalam kegiatan tersebut, Kanit Kamsel Satlantas Polres Bone IPDA Chandra bertindak sebagai pembina upacara bendera. Di hadapan … Baca Selengkapnya

TAJUK: Strategi Komprehensif Korlantas Polri Hadapi Operasi Ketupat 2026

blank

Telah disiapkan Strategis Korlantas Polri Menuju Operasi Ketupat 2026 Pasca Keberhasilan Operasi Nataru LANTASINFO– Korps Lalu Lintas (Korlantas) Kepolisian Republik Indonesia (Polri) tengah merancang strategi komprehensif guna Operasi Ketupat 2026, menyusul keberhasilan Operasi Natal dan Tahun Baru (Nataru). Kakorlantas Irjen Agus Suryonugroho menekankan transformasi paradigma Polantas pada 2026, yang mencakup pendekatan humanis, pelayanan prima, serta … Baca Selengkapnya

Dirgakkum Korlantas Polri Pimpin Koordinasi Operasi Ketupat 2026, Bahas Pembatasan Kendaraan Sumbu Tiga!

blank

LANTASINFO– Korps Lalu Lintas (Korlantas) Kepolisian Republik Indonesia (Polri) sudah menyelenggarakan rapat gabungan bersama Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Banten serta stakeholder terkait untuk mematangkan persiapan pengamanan arus mudik dan balik Lebaran Idulfitri melalui Operasi Ketupat 2026. Kegiatan ini digelar pada Rabu (14/1/2026) di Rest Area KM 43A, Banten, sebagai titik strategis pengamanan lalu lintas … Baca Selengkapnya

Ketika 20 Personel Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Sulsel Bangun Jembatan Darurat di Dusun Pakka, Kabupaten Barru

blank

BARRU– Di Dusun Pakka, Desa Nepo, Kecamatan Mallusetasi, Kabupaten Barru. Anak-anak sekolah biasanya berlari riang menyeberang sungai, tapi kini mereka terjebak dengan jembatan tua sudah roboh, puing-puingnya berserakan seperti luka terbuka yang mengancam nyawa. Hingga Selasa (13/1/2026), harapan itu kembali datang dengan hadirnya  20 personel Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Sulawesi Selatan, yang  turun tangan … Baca Selengkapnya

Satlantas Polres Bone Kembali Tindak Pengendara Gunakan Plat ‘Palsu’

blank

BONE – Malam Senin (12/1/2026) menjadi momen tegang di jalanan Kabupaten Bone. Personel Satlantas Polres Bone, dengan patroli “hunting system” berhasil memburu dan menindak pengendara nakal yang nekat memakai plat nomor kendaraan bodong atau plat palsu yang tak sesuai STNK. Kendaraan yang menggunakan plat gantung dianggap berpotensi bom waktu untuk tabrak lari atau kejahatan gelap … Baca Selengkapnya

Langkah Preventif Satlantas Polres Bone Tekan Resiko Lakalantas

blank

BONE– Dalam upaya proaktif mengantisipasi lonjakan kecelakaan lalu lintas, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bone melaksanakan survei intensif di dua titik rawan atau blackspot, yakni Jalan Pelabuhan Bajoe dan Jalan MT. Haryono, Kelurahan Macanang, Kecamatan Tanete Riattang Barat, Kabupaten Bone, pada Senin sore (12/1/2026). Tim survei yang dikomandoi IPDA Sasram selaku KBO Satlantas, didukung Kanit … Baca Selengkapnya

Peringatan Dahsyat: Hujan Makassar Lumpuhkan Jalan, Statistik Kecelakaan “Meledak”!

blank

LANTASINFO– Cuaca ekstrem seperti hujan deras di Makassar belakangan ini sering memicu insiden pohon tumbang dan genangan air, meningkatkan risiko kecelakaan berkendara. Data dari Sulawesi Selatan mencatat 7.144 kasus kecelakaan lalu lintas sepanjang 2025 dengan 807 korban tewas, di mana kondisi hujan menjadi faktor signifikan. Ulasan ini menyajikan panduan edukatif untuk berkendara aman di tengah … Baca Selengkapnya

Korlantas Polri Gunakan ETLE Drone : Revolusi Udara Polri yang Bikin Pelanggar Lalulintas Mikir Dua Kali

blank

JAKARTA– Bayangkan drone mungil melayang di atas kemacetan Cibubur, mata eltroniknya menangkap setiap pelanggaran kecil yang selama ini lolos dari pengawasan polisi darat. Itulah debut gemilang ETLE Drone Patroli Presisi milik Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri, yang resmi dikibarkan mulai Jumat (9/1). “Hal ini bisa disebut sebagai  senjata baru dalam perang melawan kekacauan lalu lintas … Baca Selengkapnya